Cumi segar dibalut tepung renyah dan digoreng hingga keemasan. Garing di luar, empuk di dalam — cocok sebagai lauk atau camilan!